GEROBAK SAMPAH TIPE SATU GS-1

Dokumentasi Foto Produk

Deskripsi Produk

Gerobak Sampah GS-1 | Bahan Besi Berkualitas – Gerobak sampah merupakan sebuah alat yang berguna untuk mempermudah pekerjaan manusia dalam memindahkan sampah dalam jumlah yang cukup banyak dari suatu tempat ke tempat lainnya dengan cukup mudah.

Tidak hanya itu, Gerobak sampah memiliki kegunaan / fungsi lainnya, seperti untuk membawa barang-barang lain, misal kayu, batu, bata, batako, pasir dan berbagai barang lainnya yang ukurannya sesuai dengan gerobak ini. Alat pengangkut sampah ini, sudah banyak digunakan oleh para penggunanya, seperti di kota Yogakarta dan Surakarta. Alat ini sudah dipercaya masyarakat luas, karena selain kegunaan yang efektif harga dan kualitasnya terjamin murah dan sangat baik.

Gerobak sampah ini memiliki bahan utama besi yang membuat gerobak sampah ini dapat bertahan untuk waktu yang cukup lama. Berikut spesifikasi gerobak sampah GS-1 sebagai berikut :

  • Produsen : Futago Karya
  • Dimensi Box (P x L x T) : 110 x 70 x 44 cm
  • Rangka : Siku 40 x 40 mm
  • Plat Box : Plat Besi 1.2 mm
  • Pipa Tarikan : Pipa Galvanis Ø 1 1/2″
  • Roda : Vulkanisir Baru

Futago sebagai perusahaan manufacture produk turunan logam tiang lampu selalu berusaha untuk meningkat kan kualitas demi menambah kepuasan pelanggan terhadap produk tiang lampu. Yang pastinya untuk memproduksi desain tiang lampu yang berbeda dan lebih baik mutunya, dengan terus menambah kualitas dari produk tersebut.

Kami pastinya juga akan memberikan penawaran menarik lainnya kepada anda. Untuk informasi lebih lanjut atau ingin berkonsultasi terkait produk yang kami hasilkan, Anda dapat menghubungi kami di nomor  0821-3757-3003 | 0821-1212-3377